percobaan 1m2


MODUL2
PWM dan ADC

PERCOBAAN1
"Menghidupkan Motor DC"




[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA]



1. hardware [ KEMBALI ]


1. motor driver:
2. motor DC

 




2. gambar rangkaian simulasi [ KEMBALI ]



3.flowchart [ KEMBALI ]




4.listing program [ KEMBALI ]

#define in1 9 //Deklarasi pin 9 sebagai input 1
#define in2 10 //Deklarasi pin 10 sebagai input 2
#define duration 2000 //Deklarasi durasi 2000 ms
void setup() { //Semua kode dalam fungsi ini di eksekusi sekali
  pinMode(in1, OUTPUT); //Deklarasi in1 sebagai OUTPUT
  pinMode(in2, OUTPUT); //Deklarasi in2 sebagai OUTPUT
}
void loop() { //Semua kode dalam fungsi ini dieksekusi berulang
  digitalWrite(in1, HIGH); //in1 diberi logika 1
  digitalWrite(in2, LOW);  //in2 diberi logika 0
  delay(1000);                     //Jarak waktu 1000 ms setelah input dieksekusi
  digitalWrite(in1, LOW);  //in1 diberi logika 0
  digitalWrite(in2, LOW);  //in2 diberi logika 0
  delay(1000);                     //Jarak waktu 1000 ms setelah input dieksekusi
  digitalWrite(in1, LOW);  //in1 diberi logika 0
  digitalWrite(in2, HIGH); //in2 diberi logika 1
  delay(1000);                     //Jarak waktu 1000 ms setelah input dieksekusi
  digitalWrite(in1, LOW);  //in1 diberi logika 0
  digitalWrite(in2, LOW);  //in2 diberi logika 0
  delay(1000);                     //Jarak waktu 1000 ms setelah input dieksekusi
}


5.video [ KEMBALI ]




6.analisa [ KEMBALI ]

        Pada percobaan 1 yaitu menghidupkan motor dc. Komponen yang diperlukan yaitu motor dc, driver motor/L293D, dan arduino.pertama hubungkan pin 9 dan 10 arduino ke ke kaki input pada L293D, input nya pada kaki ke 2 dan 7.kemudian hubungkan kaki 1 dan 16 L293D ke Vcc. Setelah itu hubungkan motor dc ke kaki 3 dan 6. setelah itu hubungkan kaki 8 ke baterai. Setelah itu upload listing program pada modul. Pada program yang pertama kita mendeklarasikan variabel. Setelah itu masuk ke void setup dimana program dibaca sekali, setelah itu masuk ke void loop dimana program akan dibaca berulang ulang. Pada void loop kita akan memberikan input pada in1 dan in2.yang mana kombinasi nya bisa membuat arah putar yang berbeda.



 
7.link download [ KEMBALI ]
link HTML
link Vidio

Komentar :

Posting Komentar